Berita teknologi terbaru hari ini, mungkin bagi sebagian orang Laptop sangat penting sekali, terutama bagi para pekerja kantoran dan mahasiswa. Memang laptop ini sangat mudah sekali untuk di bawa karena fleksibel dan ringan untuk di bawa kemana saja. Saat ini memang banyak pilihan laptop, dengan berbagai ukuran, merk dan juga pastinya spesifikasi. Nah jika kalian ingin mengetahui merk laptop apa saja yang terbaik, berikut adalah nama-nama merk terbaik.
4 Merk Laptop Terbaik
Asus TUF Gaming FX505
Laptop ini memiliki spesifikasi terbaik yang dapat menunjang perfoma tinggi tanpa adanya kendala sama sekali. Laptop gaming ini di rilis dengan ada 5 macam varian yang berbeda dari segi warna dan spesifikasinya. Untuk laptop gaming ini sendiri harganyapun masih bisa di bilang termasuk yang termurah dari kelas laptop gaming lainnya. Namun tetap kualitasnya tidak perlu kalian ragukan lagi.
Acer Swift 3
Untuk kalian yang sedang mencari laptop yang ringkas dan cepat maka kalian bisa memilih laptop Acer Swift 3 ini. Laptop ini sudah menggunakan processor AMD Ryzen 7 4700U yang terbaru dan sangat cepat untuk mengolah video ataupun berbagai macam pekerjaan lainnya. Laptop ini juga memiliki RAM 8GB dan SSD berkapasitas sebesar 512GB sehingga kalian tidak perlu khawatir untuk kehabisa tempat untuk menyimpan data.
Apple MacBook
Merk pertama yang memiliki ketahanan dan kualitas tinggi yaitu MacBook yang di keluarkan oleh perusaan bernama Apple. Melalui MacBook Air dan MacBook Pro, Apple tidak tanggung-tanggung dalam memberikan spesifikasi dan kualitas laptop MacBook kepada konsumen, salah satunya adalah keluaran berkapasitas RAM hingga 8GB. Selain itu Apple mendesain laptopnya dengan sangat elegan.
Samsung NP270E4V – X01ID
Selain mengeluarkan produk handphone dengan berbagai tipe dan seri, Samsung juga mengeluarkan laptop yaitu Samsung NP270E4V – X01ID yang bisa kalian pilih karena laptop ini menjadi salah satu merk terbaik juga loh. laptop ini memiliki ukuran layar 14 inci dan HD LED Display, dengan menggunakan GPU nVIDIA GeForce 710 m, yang akan membuat kualitas gambar menjadi jernih.